Repo Dosen ULM

Analisa Pemodelan dan Simulasi Gerak Aktuator Punch pada Mesin Pres untuk proses Deep Drawing

Show simple item record

dc.creator Kabib, Masruki
dc.creator Londen Batan, I Made
dc.creator Pramujat, Bambang
dc.creator Sigit Pramono, Agus
dc.date 2015-10-07
dc.date.accessioned 2020-06-15T03:56:28Z
dc.date.available 2020-06-15T03:56:28Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/758/1/MT%2048.pdf
dc.identifier Kabib, Masruki and Londen Batan, I Made and Pramujat, Bambang and Sigit Pramono, Agus (2015) Analisa Pemodelan dan Simulasi Gerak Aktuator Punch pada Mesin Pres untuk proses Deep Drawing. In: Seminar Nasional Tahunan Teknik Mesin Indonesia XIV, 7-8 OKTOBER 2015, BANJARMASIN.
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/9267
dc.description Kualitas hasil proses deep drawing dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain adalah punch force. Untuk mendapatkan punch force yang sesuai kebutuhan diperlukan analisa terhadap aktuator hidrolik. Penelitian ini bertujuan untuk mensimulasikan gerak aktuator hidrolik pada proses pembentukan benda kerja berbentuk cup dengan material kuningan. Metode yang digunakan adalah pemodelan sistem untuk memodelkan bentuk fisik menjadi model matematik dan mensimulasikan gerak aktuator untuk mendapatkan performasi respon dinamiknya. Hasil simulasi menunjukkan bahwa gaya aktuator hidrolik pada saat bekerja dengan performasi yang kurang baik yaitu membutuhkan rise time 0,5 s, settling time 4 detik dan overshoot 30%, sehingga diperlukan pengendalian untuk mengurangi settling time dan overshoot, serta kecepatan gerak aktuator diperlukan pengendalian untuk mencapai kecepatan dalam waktu kurang dari 1 detik. Kata kunci : pemodelan, simulasi, punch force, aktuator hidrolik, Deep Drawing.
dc.format text
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/758/
dc.subject TJ Mechanical engineering and machinery
dc.title Analisa Pemodelan dan Simulasi Gerak Aktuator Punch pada Mesin Pres untuk proses Deep Drawing
dc.type Conference or Workshop Item
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account