Repo Dosen ULM

SEMINAR NASIONAL LAHAN BASAH 2023 PKM PEMANFAATAN LIMBAH SEKAM PADI MENJADI BRIKET ARANG DI DAERAH GAMBUT

Show simple item record

dc.contributor.author Yuniarti, Yuniarti
dc.date.accessioned 2024-04-16T05:04:51Z
dc.date.available 2024-04-16T05:04:51Z
dc.date.issued 2023-10-24
dc.identifier.citation yuniarti.aep@ulm.ac.id en_US
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/33582
dc.description Gambut merupakan wilayah Kecamatan yang ada di Kabupaten Banjar dan merupakan salah satu sentra pertanian yang ada di Kalimantan Selatan. Hasil panen yang melimpah, selain menghasilkan beras juga akan menghasilkan limbah berupa sekam padi. Sekam padi biasanya akan menumpuk di sekitar pabrik penggilingan padi dan belum dimanfaatkan secara optimal oleh warag di daerah Gambut tersebut. Limbah sekam padi tersebut dapat ditingkatkan nilai ekonomisnya menjadi briket arang dengan iptek yang sederhana. Mitra PKM adalah warga Desa Tambak Sirang Laut Kecamatan Gambut Kabupaten Banjar. Warga Desa Desa Tambak Sirang Laut sangat tertarik untuk mendapatkan keterampilan yang dapat meningkatkan kesejahteraan hidup mereka. Keterampilan yang dapat diberikan pada warga Desa Tambak Sirang Laut adalah keterampilan yang sederhana dan tidak memerlukan teknologi yang rumit seperti pengolahan briket arang menjadi sumber energi keluarga yang bahan bakunya mudah didapat di sekitar mereka, yaitu sekam padi. Permasalahan yang dihadapi mitra adalah permasalahan pengolahan limbah sekam padi, tidak mempunyai keterampilan mengolah limbah dan masalah manajemen usaha. Solusi yang ditawarkan kepada mitra adalah peningkatan keterampilan pengolahan limbah sekam padi menjadi briket arang dan manajemen usaha sederhana. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah dapat meningkatkan keterampilan sekelompok masyarakat (warga Desa Tambak Sirang Laut), yaitu mengolah limbah sekam padi menjadi briket arang yang dapat dijadikan produk baru maupun sebagai sumber energi keluarga. en_US
dc.publisher FAKULTAS KEHUTANAN ULM en_US
dc.title SEMINAR NASIONAL LAHAN BASAH 2023 PKM PEMANFAATAN LIMBAH SEKAM PADI MENJADI BRIKET ARANG DI DAERAH GAMBUT en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account