Repo Dosen ULM

ANALISIS PERBEDAAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA ANTARA MODEL PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) DAN MODEL DIRECT INSTRUCTION (DI)

Show simple item record

dc.creator Rizaldi, Rizaldi
dc.creator Suharto, Bambang
dc.creator Saadi, Parham
dc.date.accessioned 2020-06-15T03:58:07Z
dc.date.available 2020-06-15T03:58:07Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/4944/1/15.pdf
dc.identifier Rizaldi, Rizaldi and Suharto, Bambang and Saadi, Parham ANALISIS PERBEDAAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA ANTARA MODEL PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) DAN MODEL DIRECT INSTRUCTION (DI). In: The Innovation of Chemistry Education in Confronting Disruption Era to Build Excellent and Productive Generation, 17 November 2018, Aula Rektorat 1 ULM Banjarmasin.
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/10475
dc.description Telah dilakukan penelitian tentang analisis perbedaan pemahaman konsep (pengetahuan) peserta didik materi larutan penyangga kelas XI IPA SMAN 8 Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) signifikansi perbedaan pemahaman konsep (pengetahuan) peserta didik antara model POGIL dan model DI, (2) perbedaan persentase hasil belajar peserta didik antara model POGIL dan model DI, dan (3) respon peserta didik terhadap model POGIL. Penelitian ini menerapkan metode Quasi Experimental dengan menggunakan pretest-posttest nonequivalent control group design. Sampel penelitian yaitu peserta didik kelas XI IPA 2 sebagai kelas eksperimen dan peserta didik kelas XI IPA 4 sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes, observasi, dan wawancara. Teknik analisis data menggunakan Uji-t untuk menganalisis perbedaan pemahaman konsep (pengetahuan) peserta didik kelas eksperimen dan kontrol, dan analisis deskriptif untuk menganalisis perbedaan hasil belajar sikap, keterampilan dan angket respon peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat perbedaan pemahaman konsep (pengetahuan) peserta didik yang signifikan antara kelas eksperimen dengan kelas kontrol, didapat dari hasil Uji-t dengan thitung > ttabel (4,194 > 2), (2) terdapat perbedaan hasil belajar sikap sebesar 75,64% > 73,18% dan hasil belajar keterampilan sebesar 75,64% > 73,18% pada kelas eksperimen dan kelas kontrol, dan (3) model POGIL mendapat 77% respon positif dari peserta didik.
dc.format text
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/4944/
dc.subject L Education (General)
dc.title ANALISIS PERBEDAAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA ANTARA MODEL PROCESS ORIENTED GUIDED INQUIRY LEARNING (POGIL) DAN MODEL DIRECT INSTRUCTION (DI)
dc.type Conference or Workshop Item
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account