Repo Dosen ULM

Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Batulicin Kabupaten Tanah Bumbu

Show simple item record

dc.contributor Chairil , Faif Pasani
dc.creator Muhammad, Ruslan
dc.creator Syarifuddin, Kadir
dc.creator Karta, Sirang
dc.date 2013
dc.date.accessioned 2020-06-15T03:55:16Z
dc.date.available 2020-06-15T03:55:16Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/1853/1/3.%20Pengelolaan%20DAS%20tanah%20bumbu.pdf
dc.identifier Muhammad, Ruslan and Syarifuddin, Kadir and Karta, Sirang (2013) Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Batulicin Kabupaten Tanah Bumbu. P3AI Universitas Lambung Mangkurat . ISBN 978-602-9092-59-5
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/8263
dc.description Sumber daya alam berupa hutan merupakan anugerah dan amanat tak ternilai yang diberikan Tuhan untuk kelangsungan semua makhluk ciptaannya. Hutan merupakan satu-satunya sistem alam yang efektif mengatur tata air, tata tanah dan tata udara untuk kehidupan di bumi, yang terbentuk melalui proses dan waktu yang sangat panjang, ratusan bahkan ribuan tahun Tujuan penyusunan rencana pengelolaan DAS Batulicin secara terpadu sebagai berikut: 1)Meningkatkan daya dukung, daya tampung lingkungan,produktivitas hutan dan lahanpada DAS Batulicin; 2) Mewujudkan tata air DAS yang optimal; 3) Memperpanjang umur pakai fasilitas ekonomi dan sosial berbasis air dan sungai yang ada di DAS Batulicin; 4) Mewujudkan kepedulian, kemampuan dan partisipasi aktif para pihak yang menghasilkan harmoni dan sinergi dalam pengelolaan DAS agar pembangunan dapat berkelanjutan; 5) Mencapai masyarakat yang sejahtera. Hasil penelitian direkomendasikan: 1) Seluruh pemangku kepentingan harus mempunyai kesamaan visi, misi dan pemahaman dalam memandang pelestarian lingkungan dan ekosistem dalam DAS, 2) Keterpaduan program kerja dan pelaksanaan kegiatan dari para pemangku harus dikoordinir oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, agar tercipta koordinasi, sinkronisasi dan sinergitas dalam setiap pelaksanaan kegiatan yang telah tertuang dalam Rencana Pengelolaan DAS; 3) Untuk mewujudkan dan mengimplementasikan Rencana Pengelolaan DAS Batulicin maka setiap program dan kegiatan harus menjadi kesepakatan bersama diantara para pemangku kepentingan; 4) Perlu dibangun dan diatur mekanisme pendanaan atau insentif antara daerah hulu dengan daerah hilir dalam kerangka perbaikan lingkungan dan tata air DAS mulai hulu sampai hilir; 5) Data dan informasi yang lengkap tentang kondisi DAS seperti kerusakan lingkungan, aktivitas, ancaman terhadap kepunahan komponen ekosistem, sangat diperlukan dalam rangka menyusun perencanaan pengelolaan DAS
dc.format text
dc.publisher P3AI Universitas Lambung Mangkurat
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/1853/
dc.subject SD Forestry
dc.title Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Batulicin Kabupaten Tanah Bumbu
dc.type Book
dc.type NonPeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

  • Buku [1484]
    Repositori untuk bidang buku

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account