Repo Dosen ULM

PENGARUH PEMANFAATAN WHATSAPP TERHADAP MINAT PETANI MENGIKUTI ASURANSI PERTANIAN DI LAHAN RAWA PASANG SURUT

Show simple item record

dc.contributor.author Alif, Muhammad
dc.contributor.author Septiana, Nurmelati
dc.date.accessioned 2024-06-19T05:06:26Z
dc.date.available 2024-06-19T05:06:26Z
dc.date.issued 2023-12-01
dc.identifier.issn 2686-4754
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/34753
dc.description.abstract Asuransi pertanian atau pada penelitian ini disebut dengan Asuransi Usahatani Padi (AUTP) merupakan salahsatu bentuk perlindungan finansial yang dirancang khusus untuk melindungi petani serta pemilik tanah pertanian dari risiko-risiko yang terkait dengan kegiatan pertanian padi, tujuan penelitian ini adalah melihat pengaruh pemanfaatan aplikasi WhatsApp terhadap minta petani mengikuti asuransi pertanian. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, denga 45 orang petani, data di analisa dengan Softwere SPSS versi 25. Hasil penelitian didapatkan pengaruh siginifikan antara pengaruh pemanfatan media WhatsApp dengan minta petani mengikuti asuransi pertanian dilahan rawa pasang surut dengan nilai keoefesien sebesar 0,458. Pada analisa regresi linear 0,461, oleh karena koefesien regresi positif dapat disimpulkam bahwa pemanfaatan media WhatsApp berpengaruh positif terhadap minta petani mengikuti asuransi pertanian di lahan rawa pasang surut. en_US
dc.description.sponsorship none en_US
dc.publisher Department of Communication Science, Faculty of Social and Political Science, Sultan Ageng Tirtayasa University en_US
dc.relation.ispartofseries Vol.14;No.2 Desember 2023
dc.subject WhatsApp, Asuransi pertanian, Petani, Rawa Pasang Surut en_US
dc.title PENGARUH PEMANFAATAN WHATSAPP TERHADAP MINAT PETANI MENGIKUTI ASURANSI PERTANIAN DI LAHAN RAWA PASANG SURUT en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account