Repo Dosen ULM

Modal Sosial Petani Pada Lahan Rawa

Show simple item record

dc.contributor.author Hidayat, Yusuf
dc.contributor.author Nur, Rahmat
dc.date.accessioned 2024-06-04T07:31:38Z
dc.date.available 2024-06-04T07:31:38Z
dc.date.issued 2021-12
dc.identifier.citation Hidayat, Yusuf & Rahmat, Nur. (2021). Modal Sosial Petani Pada Lahan Rawa: Menelisik Moralitas Ekonomi Petani Kelapa Sawit Mandiri di Perdesaan Rawa. Malang: Inara Publisher. en_US
dc.identifier.isbn 978-623-98877-5-9
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/33882
dc.description.abstract Salah satu penunjang perekonomian di Indonesia adalah pengembangan perkembangan kelapa sawit. Kelapa sawit merupakan komoditas unggulan bagi Indonesia dalam perdagangan internasional. Perkembangan industri minyak kelapa sawit Indonesia yang berkembang cepat tersebut telah menarik perhatian masyarakat dunia, khususnya produsen minyak nabati utama dunia. Indonesia menjadi negara produsen minyak sawit terbesar dunia sejak 2006. Wilayah perdesaan merupakan satuan politik terkecil pemerintahan dengan segala potensi yang dimilikinya mulai dari jumlah penduduk dan ketersediaan sumber daya alam yang melimpah. Potensi tersebut akan memberikan manfaat yang besar terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat desa jika dikelola dengan maksimal. Namun, sampai saat ini proses pembangunan di wilayah perdesaan masih memiliki banyak kelemahan, seperti sumberdaya manusia (SDM) masih rendah; dan kemampuan keuangan juga relatif kecil. Melalui buku ini, pembaca akan banyak menemukan pembahasan terkait bagaimana modal sosial bekerja di perdesaan dan peran pengaruh dari transmigran multi etnis di perdesaan yang turut serta mendorong gerak etos kerja dan solidaritas sosial petani, di mana petani sawit mandiri pada satu momentum tertentu berhadap-hadapan langsung dengan Koperasi Perkebunan milik perusahaan. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Inara Publisher en_US
dc.subject Proses Sosial en_US
dc.title Modal Sosial Petani Pada Lahan Rawa en_US
dc.title.alternative Menelisik Moralitas Ekonomi Petani Kelapa Sawit Mandiri di Perdesaan Rawa en_US
dc.type Book en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Buku [1477]
    Repositori untuk bidang buku

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account