Repo Dosen ULM

URGENSI KEBIJAKAN DAERAH PENGELOLAAN LIMBAH KELAPA SAWIT DI PROVINSI KALIMANTAN SELATAN SEBAGAI ENERGI TERBARUKAN

Show simple item record

dc.contributor.author Muhammad, Topan
dc.date.accessioned 2023-06-19T23:18:18Z
dc.date.available 2023-06-19T23:18:18Z
dc.date.issued 2020-11
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/32835
dc.description LAPORAN PENELITIAN_MUHAMMAD TOPAN_URGENSI KEBIJAKAN DAERAH PENGELOLAAN LIMBAH KELAPA SAWIT_2020 en_US
dc.description.abstract Kelapa sawit selain menghasilkan CPO dan KPO juga menghasilkan limbah yang sangat banyak. Limbah kelapa sawit dapat dikelola dan dimanfaatkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, Pertama, bagaimana pengelolaan limbah kelapa sawit di Provinsi Kalimantan Selatan. Kedua, Sejauhmana kewenangan pemerintah daerah mengatur pengelolaan limbah Kelapa sawit di Provinsi Kalimantan selatan. Ketiga, bagaimana konsep kebijakan pemerintah daerah yang akan datang dalam memanfaatkan limbah kelapa sawit sebagai pengembangan energi baru dan terbarukan di Kalimantan Selatan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian yuridis normatif, yakni penelitian yang difokuskan untuk mengkaji penerapan kaidah-kaidah atau norma-norma dalam hukum positif, menganalisis secara mendalam dan holistic, yaitu dari segala segi secara komprehensif, yang bersumber dari penelitian kepustakaan yang menggunakan bahan hukum, yaitu bahan hukum primer, bahan hukum sekunder dan bahan hukum tersier, untuk menjawab permasalahan pengaturan dalam peraturan perundang-undangan tentang Kebijakan Penggunaan Limbah Kelapa Sawit Sebagai Energi Baru Dan Terbarukan Di Provinsi Kalimantan Selatan. Adapun luaran yang ditargetkan pada tahun pertama artikel yang diterbitkan di jurnal internasional dan buku ajar. Luaran penelitian di tahun kedua adalah prosiding seminar internasional dan monograf. Jenis TKT dari penelitian ini merupakan Sosial Humaniora dengan 3 tahap indikator terpenuhi yakni: Prinsip dasar riset telah diobservasi dan dilaporkan; Dukungan data awal, hipotesis, desain dan prosedur litbang telah dieksplorasi; serta Rancangan dan metodologi penelitian telah tersusun komplit. Kata Kunci: Kebijakan, Limbah, Energi Terbarukan, Sawit. en_US
dc.description.sponsorship LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT en_US
dc.publisher Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat en_US
dc.relation.ispartofseries Nomor DIPA;023.17.2.6777518/2020
dc.relation.ispartofseries SK Rektor;701/UN8/PP/2020
dc.subject Research Subject Categories::LAW/JURISPRUDENCE en_US
dc.title URGENSI KEBIJAKAN DAERAH PENGELOLAAN LIMBAH KELAPA SAWIT DI PROVINSI KALIMANTAN SELATAN SEBAGAI ENERGI TERBARUKAN en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account