Repo Dosen ULM

PKM MGMP GURU BAHASA INDONESIA DALAM PEMBUATAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) KONTEKSTUAL LAHAN BASAH DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE SUITE DI KECAMATAN BANJARMASIN BARAT KOTA BANJARMASIN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Show simple item record

dc.contributor.author NOORTYANI, RUSMA
dc.contributor.author WIRANDA, NURUDDIN
dc.date.accessioned 2023-06-05T10:05:27Z
dc.date.available 2023-06-05T10:05:27Z
dc.date.issued 2021-11
dc.identifier.citation APA en_US
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/32321
dc.description.abstract Masa pandemi covid-19 menuntut dunia pendidikan untuk lebih kreatif dalam menggunakan media pembelajaran digital. Namun, hasil wawancara tim dengan mitra yaitu kelompok Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia Kota Banjarmasin dan hasil observasi terungkap bahwa guru-guru Bahasa Indonesia masih jarang menggunakan Learning Management System (LMS), khususnya LMS yang menarik minat dan motivasi siswa, seperti Google Suite. Penyebab utamanya adalah kurangnya sarana dan prasarana khususnya media pembelajaran Bahasa Indonesia. Selain itu, pemahaman dan keterampilan guru bahasa Indonesia dalam merancang LMS digital juga sangat kurang. Oleh sebab itu, tim Pengabdian melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan tujuan: (1) meningkatkan pengetahuan dan keterampilan para guru bahasa Indonesia tentang pembuatan LMS bahasa Indonesia kontekstual lahan basah menggunakan Google Suite, (2) melatih pembuatan LMS bahasa Indonesia kontekstual lahan basah menggunakan Google Suite, (3) melatih dan mendampingi cara penggunaan Google Suite. Metode pelaksanaan kegiatan mengadopsi pola penelitian tindakan meliputi empat tahap yaitu: perencanaan program, pelaksanaan program, observasi dan evaluasi, serta refleksi. Implementasi PKM ini diharapkan dapat meningkatkan keterampilan guru MGMP Bahasa Indonesia untuk membuat LMS. Target akhir yang diharapkan dari kegiatan PKM dihasilkan LMS bahasa Indonesia kontekstual lahan basah dan artikel pada jurnal prosiding seminar nasional. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.subject LMS, Google Suite, pelatihan, pendampingan en_US
dc.title PKM MGMP GURU BAHASA INDONESIA DALAM PEMBUATAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) KONTEKSTUAL LAHAN BASAH DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE SUITE DI KECAMATAN BANJARMASIN BARAT KOTA BANJARMASIN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account