Repo Dosen ULM

Implementasi Model Inkuiri Terbimbing Terhadap Hasil Belajar dan Kompetensi Literasi Sains Peserta Didik Kelas VII SMPN 1 Banjarmasin Pada Klasifikasi Materi dan Perubahannya

Show simple item record

dc.contributor.author Istyadji, Maya
dc.contributor.author Syahmani
dc.date.accessioned 2023-05-03T00:55:56Z
dc.date.available 2023-05-03T00:55:56Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.issn 2798-9224
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/30318
dc.description.abstract Telah dilakukan penelitian implementasi model inkuiri terbimbing yang bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar dan kompetensi literasi sains antara kelas yang menggunakan model inkuiri terbimbing dan model belajar konvensional. Penelitian ini menggunakan metode quasi-experiment serta non-equivalent control group design. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Banjarmasin dengan jumlah sampel sebanyak 34 orang untuk kelas kontrol di kelas VII A dan 35 orang di kelas VII B sebagai kelas eksperimen. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dan analisis inferensial. Hasil penelitian yang didapatkan yakni (1) adanya perbedaan hasil belajar pengetahuan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol (2) adanya perbedaan kompetensi literasi peserta didik pada antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. en_US
dc.publisher Jurnal Pendidikan Sains dan Terapan (JPST en_US
dc.relation.ispartofseries Vol. 1, No. 1;Hal 44-51
dc.subject hasil belajar, literasi sains, inkuiri terbimbing en_US
dc.title Implementasi Model Inkuiri Terbimbing Terhadap Hasil Belajar dan Kompetensi Literasi Sains Peserta Didik Kelas VII SMPN 1 Banjarmasin Pada Klasifikasi Materi dan Perubahannya en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account