Repo Dosen ULM

Uji Plagiasi_Kajian Muka Air Tanah di Lahan Gambut sebagai Bagian Parameter Hidrologi di Lahan Gambut Tropis

Show simple item record

dc.contributor.author Amal, Nilna
dc.date.accessioned 2023-04-28T05:59:26Z
dc.date.available 2023-04-28T05:59:26Z
dc.date.issued 2023-04
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/29905
dc.description.abstract Penelitian di lahan gambut mencakup penelitian yang luas meliputi unsur fisika dan kimia sebagaimana sifat fisiknya termasuk keadaan hidrologinya. Kajian mengenai elevasi muka air tanah di lahan gambut merupakan penelitian lanjutan dari sebelumnya yang telah dilakukan di lahan gambut telah terusik yaitu lahan gambut yang telah digunakan sebagai lahan pertanian dan lahan perkebunan. Penelitian ini ingin melihat fluktuasi muka air tanah di lahan yang belum dilakukan aktifitas bercocok tanam ataupun aktifitas lainnya. Metode penelitian dilakukan dengan memasang dua peralatan pengukur muka air tanah manual pada dua lokasi dimana ada perbedaan yaitu lokasi yang dekat dengan kawasan bercocok tanam dan jauh dari kawasan bercocok tanam. Fluktuasi muka air tanah diamati selama waktu penelitian yaitu selama akhir bulan Juni hingga akhir bulan Agustus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa elevasi muka air tanah pada kedua lokasi bervariasi dari +20 hingga -55 cm. Angka positif menunjukkan air berada di atas muka tanah dan angka negatif menunjukkan air berada di bawah muka tanah. Hasil penelitian juga menunjukkan keadaan fluktuasi muka air secara umum tidak membahayakan dan gambut bereaksi cepat terhadap hujan dengan kenaikan elevasi muka tanah yang tinggi terhadap hujan yang intensitasnya besar en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Prosiding Seminar Lingkungan Lahan Basah LPPM ULM 2023 en_US
dc.subject elevasi muka air tanah, fluktuasi, gambut, hidrologi gambut, hujan en_US
dc.title Uji Plagiasi_Kajian Muka Air Tanah di Lahan Gambut sebagai Bagian Parameter Hidrologi di Lahan Gambut Tropis en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account