Repo Dosen ULM

Literasi Baca Peserta Didik di SMA Negeri 1 Karang Intan Kabupaten Banjar

Show simple item record

dc.contributor.author ADAWIAH, RABIATUL
dc.date.accessioned 2023-04-05T05:23:51Z
dc.date.available 2023-04-05T05:23:51Z
dc.date.issued 2022-12-06
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/27848
dc.description.abstract ABSTRAK. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui minat baca siswa dan upaya sekolah untuk meningkatkan minat baca di SMA Negeri 1 Karang Intan Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan. Pendekatan penelitian adalah kualitatif dengan metode deskriptif. Sumber data adalah guru, pengelola perpustakaan dan siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara dan angket. Data hasil penelitian dianaisis dengan teknik analisis model interaktif (interactive model of analysis) dari Miles dan Huberman. Pada model analaisis interaktif ini peneliti bergerak pada tiga komponen, yaitu reduksi data (data reduction), penyajian data (data display) dan penarikan kesimpulan (verification). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa minat baca siswa di SMA Negeri 1 Karang Intan masih sangat kurang. Dari hasil angket yang dibagikan, minat baca siswa diketahui 26% dengan kriteria sangat rendah, 58% dengan kriteria rendah, 14% dengan kriteria tinggi dan hanya 2% yang berkriteria sangat tinggi. Upaya yang dilakukan oleh pihak sekolah untuk meningkatkan minat baca siswa adalah melaksanakan program “Jum’at Literasi” yang dilaksanakan setiap bulan. Namun ke depannya pengelola perpustakaan akan mendigitalisasikan buku-buku yang ada diperpustakaan menjadi e-book. Dengan demikian siswa lebih mudah mengakses di gawai masing-masing Kata kunci: Literasi, Minat baca, siswa en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.subject Research Subject Categories::SOCIAL SCIENCES::Social sciences::Education en_US
dc.title Literasi Baca Peserta Didik di SMA Negeri 1 Karang Intan Kabupaten Banjar en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account