Repo Dosen ULM

Pengembangan E-Booklet Lumut Kerak (Lichen) Di Taman Buah Lokal Kawasan Mangrove Rambai Center Sebagai Materi Penunjang Mata Kuliah Cryptogamae

Show simple item record

dc.contributor.author Sri, Amintarti
dc.contributor.author Amalia, Rezeki
dc.date.accessioned 2023-04-04T22:58:02Z
dc.date.available 2023-04-04T22:58:02Z
dc.date.issued 2022-07
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/27749
dc.description.abstract Lichen banyak ditemukan menempel pada kulit batang pohon. Taman Buah Lokal di kawasan Rambai Mangrove Center merupakan kawasan yang terdiri dari dataran rendah dan sebagian kawasan mangrove rambai yang berlumpur dan mengalami pasang surut. Dilakukannya penelitian ini memiliki tujuan yaitu agar diketahui apa saja jenis-jenis lumut kerak (lichen) di Taman Buah Lokal Kawasan Mangrove Rambai Center. Serta untuk mendeskripsikan kesesuaian, kelayakan, keterbacaan dan respon terhadap E-Booklet yang dikembangkan sebagai materi penunjang mata kuliah Cryptogamae (Botani Tumbuhan Rendah). Penelitian menggunakan pendekatan deskriptif pada penelitian jenis lumut kerak (lichen) di Taman Buah Lokal kawasan Mangrove Rambai Center dengan teknik pengambilan data secara jelajah. Pengembangan model 4-D ditetapkan sebagai model pengembangan booklet elektronik. Pengembangan ini akan melewati beberapa tahap yaitu uji kesesuaian, kelayakan, keterbacaan serta respon mahasiswa/i menggunakan model pengembangan 4–D (Four D). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ditemukan sebanyak 8 spesies lumut kerak (lichen) di Taman Buah Lokal Kawasan Mangrove Rambai Center. Booklet elektronik lumut kerak (lichen) yang dikembangkan memperoleh nilai kesesuaian yaitu 4,47 yang tergolong sangat sesuai, memperoleh nilai kelayakan yaitu 4,47 yang tergolong sangat layak, memperoleh nilai keterbacaan yaitu 89,6 % yang tergolong sangat baik dan memperoleh nilai respon mahasiswa/i sebesar 90 % yang tergolong sangat positif. en_US
dc.publisher JUPEIS: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial en_US
dc.relation.ispartofseries Vol. 1. No. 3 Juli 2022;
dc.subject Booklet elektronik, Lumut kerak, Taman buah lokal en_US
dc.title Pengembangan E-Booklet Lumut Kerak (Lichen) Di Taman Buah Lokal Kawasan Mangrove Rambai Center Sebagai Materi Penunjang Mata Kuliah Cryptogamae en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account