Repo Dosen ULM

Perbandingan Nilai K pada Klasifikasi Pneumonia Anak Balita Menggunakan K-Nearest Neighbor

Show simple item record

dc.contributor.author KARTINI, DWI
dc.date.accessioned 2022-11-30T00:57:09Z
dc.date.available 2022-11-30T00:57:09Z
dc.date.issued 2022-08-30
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/26384
dc.description.abstract Pneumonia merupakan penyakit infeksi yang menyerang pernafasan bawah dan merupakan salah satu penyebab utama kematian pada anak balita. Pneumonia mudah menyerang balita yang disebabkan oleh berbagai mikroorganisme yang ada di lingkungan seperti virus, bakteri, jamur dan mikro bakteri. Penelitian ini menggunakan K-Nearest Neighbor (KNN) untuk klasifikasi pneumonia pada pasien berdasarkan gejala yang dialami. Metode klasifikasi KNN dilakukan dengan membandingkan jarak objek antara data uji dengan objek keseluruhan pada data latih berdasarkan data riwayat medis pasien. Perbandingan persentasi data latih dan data uji yang digunakan ialah 90:10, 80:20, dan 70:30 untuk menghitung nilai jarak terdekat data uji terhadap keseluruhan data latih dengan jumlah k yang digunakan. Confusion matriks digunakan untuk mengukur hasil pengujian klasifikasi Pneumonia balita dengan kombinasi jumlah data latih dan data uji terhadap jumlah k={1, 3, 5, 7, 9, 11} diperoleh nilai akurasi, presisi, recall, dan F-measure pengujian tertinggi ialah 0,86, 0,89, 1, dan 0,91 untuk data latih 90%, data uji 10% dengan nilai k = 3. en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.subject Research Subject Categories::TECHNOLOGY en_US
dc.title Perbandingan Nilai K pada Klasifikasi Pneumonia Anak Balita Menggunakan K-Nearest Neighbor en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account