Repo Dosen ULM

Kesiapan Guru dalam Melaksanakan Pembelajaran Berbasis Keterampilan Berpikir Kritis dan Berpikir Kreatif Menggunakan Metode Pembelajaran Online pada Masa Pandemi COVID-19 Ditinjau dari Pengetahuan dan Kemampuan Guru dalam Mengemas Perangkat Pembelajaran

Show simple item record

dc.contributor.author Agusta, Akhmad Riandy
dc.contributor.author Suriansyah, Ahmad
dc.contributor.author Noorhapizah, Noorhapizah
dc.contributor.author Pratiwi, Diani Ayu
dc.date.accessioned 2022-07-14T05:36:27Z
dc.date.available 2022-07-14T05:36:27Z
dc.date.issued 2020-06-27
dc.identifier.isbn 978-602-5445-12-5
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/24835
dc.description.abstract Masa Pandemi Covid-19 merubah paradigma pembelajaran dari tradisional menuju pembelajaran dalam jaringan dengan memanfaatkan teknologi secara maksimal. Pembelajaran dalam jaringan tidak boleh meninggalkan pengembangan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif sebagai tujuan pendidikan masa depan. Namun belum diketahui pengetahuan dan kemampuan guru dalam merancang pembelajaran bermuatan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif untuk menuju era pembelajaran dalam jaringan. Penelitian ini mendeskripsikan tentang pengetahuan dan kemampuan mempersiapkan perangkat pembelajaran bermuatan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif pada guru sekolah dasar di kota Banjarmasin untuk menghadapi pembelajaran dalam jaringan pada masa pandemi covid-19. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisis deskriptif. Objek penelitian adalah 200 orang guru sekolah dasar di kota Banjarmasin. Hasil penelitian menunjukkan hanya 24,25% dari 200 sampel memiliki pengetahuan memadai tentang konsep berpikir kritis dan hanya 20,5% memiliki pengetahuan memadai tentang konsep berpikir kreatif. Kemampuan mempersiapkan perangkat pembelajaran hanya 39,5% yang memasukkan unsur keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif dalam perangkat pembelajaran. Kesimpulan penelitian ini, kurang dari 40% guru di kota Banjarmasin yang memiliki pengetahuan dan penguasaan yang cukup tentang pembelajaran berbasis keterampilan berpikir kritis, kreatif. Hasil ini menunjukkan bahwa guru di kota Banjarmasin belum siap untuk melaksanakan pembelajaran berbasis keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif pada masa pandemi Covid-19 yang sebagian besar akan berorientasi pada pembelajaran dalam jaringan. Hasil penelitian dapat kita gunakan untuk mencari alternatif terbaik dalam meningkatkan kemampuan guru sekolah dasar sebagai upaya mempersiapkan kompetensi guru melaksanakan pembelajaran virtual berbasis keterampilan yang dibutuhkan masyarakat masa mendatang. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI MALANG en_US
dc.subject EDUCATION en_US
dc.title Kesiapan Guru dalam Melaksanakan Pembelajaran Berbasis Keterampilan Berpikir Kritis dan Berpikir Kreatif Menggunakan Metode Pembelajaran Online pada Masa Pandemi COVID-19 Ditinjau dari Pengetahuan dan Kemampuan Guru dalam Mengemas Perangkat Pembelajaran en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Prosiding [848]
    Repositori untuk bidang Prosiding

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account