Repo Dosen ULM

Role Model Model: Penilaian Struktur Formal "Capaian Pembelajaran Lulusan "Program Studi Akuntansi (Studi Evaluasi Pada Level Pendidikan D3, Strata 1, Pendidikan Profesi, Strata 2, dan Strata3)

Show simple item record

dc.contributor.author Hifni, Syaiful
dc.contributor.author Sayudi, Akhmad
dc.contributor.author Hayat, Atma
dc.date.accessioned 2022-07-04T00:41:56Z
dc.date.available 2022-07-04T00:41:56Z
dc.date.issued 2019-12
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/24732
dc.description.abstract Penelitian dilakukan untuk tujuan memahami implementasi aspek-aspek dalam capaian pembelajaran lulusan pada jenjang pendidikan Akuntansi pada level pendidikan Diploma 2, Strata 1, Strata 2, dan Strata 3. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dalam menilai perbedaan penerapan dan tingkat hubungan aspek-aspek capaian pembelajaran, meliputi aspek sikap, aspek pengetahuan, aspek keterampilan umum, dan aspek keterampilan khusus. Penelitian dengan responden 100 (seratus) orang yang merepresentasikan mahasiswa atau lulusan pada jenjang pendidikan Diploma 3, Strata1, Strata 2, Strata 3 Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan dalam capaian pembelajaran lulusan dan hubungan aspek-aspek pembentuk capaian pembelajaran lulusan. en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.subject Capaian Pembelajaran Lulusan, Sikap, Pengetahuan, Keterampilan Umum, Keterampilan khusus. en_US
dc.title Role Model Model: Penilaian Struktur Formal "Capaian Pembelajaran Lulusan "Program Studi Akuntansi (Studi Evaluasi Pada Level Pendidikan D3, Strata 1, Pendidikan Profesi, Strata 2, dan Strata3) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account