Repo Dosen ULM

Penanaman Pendidikan Sosial dan Finansial bagi Anak Usia Dini, melalui Metode Proyek

Show simple item record

dc.contributor.author SETIAWAN, M. ANDRI
dc.date.accessioned 2022-06-09T02:00:13Z
dc.date.available 2022-06-09T02:00:13Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.issn 2656-8063
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/24459
dc.description.abstract Pendidikan sosial dan finansial bagi anak usia dini memiliki arti tentang pembelajaran yang diberikan kepada anak usia dini untuk menanamkan sikap dan pengetahuan pada anak untuk dapat mengetahui tentang nilai uang serta cara mengelolanya. Sehingga dapat diartikan menanamkan sikap dan pengetahuan terhadap nilai uang dan kemampuan mengelolanya dapat memberikan manfaat terhadap anak untuk hidup secara mandiri di kehidupan selanjutnya. maka anak akan memiliki kemampuan untuk mengatur diri dan mengelola diri dengan baik. Penelitian ini bertujuan: 1) mengetahui pendidikan sosial dan finansial bagi anak usia dini 2) mengetahui penanaman pendidikan sosial dan finansial bagi anak usia melalui metode proyek. Metode tinjauan Pustaka dimanfaatkan untuk menuliskan penelitian sebagai artikel yang utuh. Hasil penelitian mendeskripsikan bahwa teriga kemampuan yang penting dalam Pendidikan sosial-finansial untuk dikembangkan pada pembelajaran PAUD, yaitu kemampuan hemat, menabung dan berbagi. Adapun implementasi metode proyek dalam pembelajaran di PAUD, dimaksudkan untuk memberikan pengalaman belajar anak dalam memecahkan masalah sederhana dalam kehidupan anak. Adapun tahapan metode proyek yang uraikan dalam enam tahapan, yaitu: tahapan penentuan kegiatan, perencanaan metode proyek, menyusun pelaksanaan metode, penyelesaian proyek, penyampaian hasil kegiatan penyampaian hasil kegiatan dan recolling. Penerapan pendidikan sosial dan finansial melalui metode proyek misalnya kunjungan lapangan dan pameran atau market day dan kegiatan rutin dan kegiatan terprogram lainnya. Kata Kunci: pendidikan sosial dan finansial, anak usia dini, metode proyek Abstract Social and financial education for early childhood has the meaning of learning given to early childhood to instill attitudes and knowledge in children to know about the value of money and how to manage it. So that it can be interpreted, instilling attitudes and knowledge about the value of money and the ability to manage it can provide benefits for children to live independently in the next life. As a result, children will have the ability to self-regulate and manage themselves well. This study aims to: 1) find out about social and financial education for early childhood 2) find out how to invest in social and financial education for young children through the project method. The literature review method is used to write the research as a complete article. The study results describe three important skills in socio-financial education to be developed in PAUD learning, namely the ability to save, save and share. Implementing the project method in learning in PAUD is intended to provide children's learning experiences in solving simple problems in children's lives. The stages of the project method are described in six stages: the stage of determining the activity, planning the project method, compiling the implementation of the method, completing the project, delivering the results of the activity, delivering the results of the activity, and recalling. Implementation of social and financial education through project methods such as field visits and exhibitions and other routine and programmed activities. Keywords: social and financial education, early childhood, project method en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.subject Research Subject Categories::SOCIAL SCIENCES::Social sciences::Education en_US
dc.title Penanaman Pendidikan Sosial dan Finansial bagi Anak Usia Dini, melalui Metode Proyek en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account