Repo Dosen ULM

Metode Drill and Practice dalam Pembelajaran Bentuk Aljabar Siswa Kelas VII Berkonteks Lahan Basah Menggunakan Multimedia Interaktif.

Show simple item record

dc.contributor.author Sukmawati, R. Ati
dc.contributor.author Ridhani, Muhammad
dc.contributor.author Adini, M. Hifdzi
dc.contributor.author Pramita, Mitra
dc.contributor.author Sari, Delsika Pramata
dc.date.accessioned 2022-04-26T03:28:27Z
dc.date.available 2022-04-26T03:28:27Z
dc.date.issued 2021-04
dc.identifier.citation Sukmawati, R. A., Ridhani, M., Adini, M. H., Pramita, M., & Sari, D. P. (2021, April). Metode Drill and Practice dalam Pembelajaran Bentuk Aljabar Siswa Kelas VII Berkonteks Lahan Basah Menggunakan Multimedia Interaktif. Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah. en_US
dc.identifier.issn 2623 -1980
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/23882
dc.description.abstract Wabah Covid19 yang melanda dunia menyebabkan pembalajaran harus dilaksanakan secara daring, termasuk di Banjarmasin. Dalam pembelajaran daring, siswa dituntut untuk lebih mandiri dalam belajar. Untuk itu diperlukan media pembelajaran yang dapat membantu siswa dalam belajar secara mandiri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan multimedia interaktif materi bentuk aljabar kelas VII berkonteks lahan basah menggunakan metode Drill and Practice. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan, menggunakan model pengembangan ADDIE. Teknologi yang digunakan adalah teknologi web yang memuat HTML, CSS, Javascript, Scratch, Mathjax, JSON, dan Firebase. Karena kondisi Covid19 penelitian hanya melakukan uji pada kelompok kecil siswa kelas VII SMPN 9 Banjarmasin. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan angket. Teknik analisis data menggunakan statistika deskriptif. Hasil penelitian diperoleh multimedia interaktif yang valid pada materi bentuk aljabar kelas VII berkonteks lahan basah menggunakan metode Drill and Practixe. Hasil belajar siswa setelah menggunakan multimedia interaktif berada di atas nilai KKM yang ditetapkan sekolah. Guru dan siswa menunjukkan respon yang positif terhadap penggunaan multimedia ini. Dengan demikian multimedia interaktif bentuk aljabar kelas VII berkonteks lahan basah menggunakan metode Drill and Practise, dapat digunakan guru sebagai alternative media pembelajaran matematika di SMP yang dapat membantu siswa untuk lebih mandiri dalam belajar. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.relation.ispartofseries 6;3
dc.subject Buku interaktif en_US
dc.subject Bentuk Aljabar en_US
dc.subject Lahan Basah en_US
dc.subject drill and practice en_US
dc.title Metode Drill and Practice dalam Pembelajaran Bentuk Aljabar Siswa Kelas VII Berkonteks Lahan Basah Menggunakan Multimedia Interaktif. en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Prosiding [848]
    Repositori untuk bidang Prosiding

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account