Repo Dosen ULM

Pengembangan Buku Siswa dengan Pendekatan Kontekstual pada Materi Persamaan Linear Satu Variabel untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama Tahun 2018.

Show simple item record

dc.contributor.author Juhairiah, Juhairiah
dc.contributor.author Danaryanti, Agni
dc.contributor.author Sukmawati, R. Ati
dc.date.accessioned 2022-02-15T03:49:40Z
dc.date.available 2022-02-15T03:49:40Z
dc.date.issued 2018-04
dc.identifier.issn 2338-2759
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/22810
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan buku siswa dalam bentuk modul pada materi persamaan linear satu variabel dengan pendekatan kontekstual dengan kriteria valid. Metode peneitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan dengan model pengembangan oleh Thiagarajan, Semmel, and Semmel, dengan 4 fase yaitu pendefinisian, pendesainan, pengembangan, dan penyebaran produk. Penelitian ini terbatas sampai fase ketiga yaitu pengembangan, tanpa penyebaran produk. Kriteria kevalidan buku siswa didasarkan pada penilaian validitas oleh 5 orang ahli dalam bidang pendidikan matematika. Selain validitas, respon siswa terhadap buku yang dikembangkan juga dinilai menggunakan kuesioner yang diberikan kepada 6 orang siswa dengan kemampuan yang berbeda. Hasil penilaian validitas oleh validator menunjukkan bahwa buku yang dikembangkan valid dan berdasarkan hasil kuesioner didapatkan bahwa buku yang dikembangkan menda- patkan respon positif dari siswa. en_US
dc.publisher EDU-MAT, Jurnal Pendidikan Matematika en_US
dc.relation.ispartofseries 6;1
dc.subject buku siswa en_US
dc.subject persamaan linier satu variabel en_US
dc.subject pendekatan kontesktual en_US
dc.title Pengembangan Buku Siswa dengan Pendekatan Kontekstual pada Materi Persamaan Linear Satu Variabel untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama Tahun 2018. en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account