Repo Dosen ULM

Kompetensi Perawat Terhadap Keselamatan Pasien Di Beberapa Rumah Sakit Pinggiran Sungai Aliran Barito

Show simple item record

dc.contributor.author RIZANY, ICHSAN
dc.date.accessioned 2021-11-18T06:15:27Z
dc.date.available 2021-11-18T06:15:27Z
dc.date.issued 2021-11-05
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/21815
dc.description.abstract Insiden keselamatan pasien masih menjadi masalah yang belum terselesaikan di rumah sakit. Masalah ini disebabkan oleh banyak faktor diantaranya kompetensi perawat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan kompetensi perawat terhadap keselamatan pasien di beberapa rumah sakit pinggiran sungai Barito. Rancangan penelitian menggunakan desain cross sectional. Penelitian dilakukan pada perawat di tiga rumah sakit (n=155 orang) dengan kriteria inklusi sebagai perawat pelaksana, minimal bekerja 1 tahun, dan tidak cuti. Data dianalisis menggunakan uji korelasi spearman. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata kompetensi perawat sebesar 88,09, sedangkan rata-rata keselamatan pasien sebesar 54,21. Ada hubungan yang signifikan antara kompetensi perawat terhadap keselamatan pasien hipertensi (p=0,006 r= 0,219). Kompetensi perawat yang tepat akan memberikan pelayanan yang lebih efektif, efisien, dan aman baik untuk pasien. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan yang bermakna antara kompetensi perawat terhadap keselamatan pasien. Semakin tinggi kompetensi perawat maka semakin tinggi tingkat keselamatan pasien. Manajer rumah sakit diharapkan mampu menempatkan perawat sesuai kompetensinya sehingga terjamin keselamatan pasien di rumah sakit. KEYWORDS keselamatan pasien, kompetensi perawat, perawat en_US
dc.publisher UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT en_US
dc.subject Research Subject Categories::MEDICINE en_US
dc.title Kompetensi Perawat Terhadap Keselamatan Pasien Di Beberapa Rumah Sakit Pinggiran Sungai Aliran Barito en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account