Repo Dosen ULM

Analisis Strategi Pengembangan Obyek Wisata Waduk Riam Kanan di Kabupaten Banjar

Show simple item record

dc.contributor.author Abdilah, Subhan
dc.contributor.author Rahmini, Noor
dc.date.accessioned 2021-04-26T03:37:48Z
dc.date.available 2021-04-26T03:37:48Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.citation https://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/jiep/article/view/2542 en_US
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/19690
dc.description untuk (1) mengetahui faktor internal dan eksternal pengembangan pariwisata waduk riam kanan di kabupaten Banjar., dan (2) strategi pengembangan kawasan waduk riam kanan di kabupaten Banjar. en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui faktor internal dan eksternal pengembangan pariwisata waduk riam kanan di kabupaten Banjar., dan (2) strategi pengembangan kawasan waduk riam kanan di kabupaten Banjar. Responden dalam penelitian ini ada 6 responden yang dianggap berpengaruh terhadap penentuan belanja desa di Desa Kayu Bawang yang digunakan dalam pengolahan data menggunakan metode SWOT. Hasil penelitian menunjukan hasil pengembangan srategi yang paling sesuai keadaan adalah strategi S-O (1) Meningkatkan Presepsi Wisatawan untuk berkunjung Ke obyek wisata ini karena Lokasi wisata ini sangat strategis dan memiliki keindahan pemandangan alam dan udara yang sejuk. (2) Mengoptimalkan peran POKDARWIS (Kelompok Sadar Wisata) dari Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kab Banjar untuk mempromosikan obyek wisata ini. en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat en_US
dc.subject Strategi pengembangan en_US
dc.subject Obyek wisata Waduk Riam Kanan en_US
dc.subject Metode SWOT en_US
dc.title Analisis Strategi Pengembangan Obyek Wisata Waduk Riam Kanan di Kabupaten Banjar en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account