dc.description.abstract |
Fisika sebagai struktur konsep koheren dan umum yang menggambarkan alam dan ditetapkan oleh percobaan, dan menggunakan pendekatan sistematis, bernalar, penyelesaian masalah berbasis konsep yang berlaku untuk berbagai situasi. Penalaran proporsional merupakan bagian dari penalaran ilmiah, suatu komponen penting sains sebagai standar penyelidikan, struktur kualitatif yang memungkinkan pemahaman sistem-sistem fisik kompleks yang mengandung banyak faktor. Pembelajaran fisika sangat memerlukan penalaran proporsional. Berbagai konsep fisika perlu menggunakan penalaran proporsional untuk memamahinya. Penalaran proporsional merupakan keterampilan yang sangat penting diharapkan untuk diajarkan dengan melibatkan konsep-konsep. Penalaran proporsional bukanlah hasil otomatis dari pertumbuhan dan perkembangan alamiah, menunjukkan bahwa penalaran perlu untuk diajarkan atau dilatihkan, keterampilan penalaran harus siswa memiliki. |
en_US |