Repo Dosen ULM

KEANEKARAGAMAN SPESIES DARI GENUS FICUS DI HUTAN PANTAI TABANIO KABUPATEN TANAH LAUT

Show simple item record

dc.contributor.author Atika, Rahmawati
dc.contributor.author Dharmono, Dharmono
dc.date.accessioned 2020-06-29T00:38:24Z
dc.date.available 2020-06-29T00:38:24Z
dc.date.issued 2018-04-01
dc.identifier.issn 623-1611
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/16600
dc.description Artikel merupakan hasil penelitian di Kawasan Hutan Pantai Tabanio Kabupaten Tanah Laut Kalimantan Selatan en_US
dc.description.abstract Abstrak Ficus adalah spesies kunci dalam ekosistem hutan terutama di Kalimantan. Hutan Pantai Tabanio Kabupaten Tanah adalah salah satu hutan pantai di Kalimantan Selatan yang berfungi untuk mereduksi terjadinya abrasi pantai, melindungi ekosistem darat sebagai habitat flora dan fauna dari terpaan angina dan mengendalikan erosi pasir pantai. Penelitian ni bertujuan untuk mendata keanekaragaman jenis genus Ficus yang tumbuh di kawasan Hutan Pantai Tabanio Kabupaten Tanah. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan teknik jelajah pada kawasan tepian hutan pantai Tabanio Kabupaten Tanah Laut seluas 1500 m x 100 m. Ditemukan 8 spesies dari genus Ficus, yaitu; Ficus racemosa Roxb, Ficus benjamina L., Ficus elastica Roxb. ex Hornem, Ficus septica Burm. F, Ficus microcarpa L. f., Ficus fistulosa Reinw., Ficus lyrata Warb., dan Ficus oposita Miq. en_US
dc.publisher Universitas Lambung Mangkurat Press en_US
dc.relation.ispartofseries Prosiding Seminar Nasional Lahan Basah Tahun 2018;Volume 3 Nomor 1 2018
dc.subject Ficus, keanekaragaman, spesies, hutan pantai en_US
dc.title KEANEKARAGAMAN SPESIES DARI GENUS FICUS DI HUTAN PANTAI TABANIO KABUPATEN TANAH LAUT en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account