Repo Dosen ULM

PENENTUAN KUALITAS DBPO DAN RBDPO DENGAN PEMBERIAN BLEACHING EARTH PADA SKALA INDUSTRI

Show simple item record

dc.creator Hesty , Heryani
dc.date 2019
dc.date.accessioned 2020-06-15T04:04:24Z
dc.date.available 2020-06-15T04:04:24Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/8184/1/SNA18_Hesty%20Heryani-1.pdf
dc.identifier Hesty , Heryani (2019) PENENTUAN KUALITAS DBPO DAN RBDPO DENGAN PEMBERIAN BLEACHING EARTH PADA SKALA INDUSTRI. Enviro Scienteae , 29 (1). ISSN 1978-8096
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/13646
dc.description Bleaching Earth merupakan bahan yang digunakan di industri refinery untuk mengabsorbsi berbagai pengotor yang terikat saat proses degumming. Fungsi lain dari Bleaching Earth digunakan sebagai bahan pemucat warna CPO pada proses bleaching. Penelitian dilakukan untuk mengetahui efektifitas pemberian Bleaching Earth terhadap kualitas Degummed Bleached Palm Oil (DBPO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) saat fraksinasi. Parameter mutu yang diamati adalah asam lemak bebas (FFA), warna, cloud point dan angka iodin. Penggunaan rentang konsentrasi Bleaching Earth ditetapkan dari 0,6% hingga 1,0%. Hasil yang diperoleh dengan memperhatikan output RBDPO untuk kapasitas industri CPO 2.000 ton per hari menerapkan flow rate 41,6 ton per jam diperoleh data rata-rata efisiensi bulanan sebesar 95,51%. Penambahan Bleaching Earth 0,8 % dan 0,9% memberikan hasil signifikan terhadap mutu FFA dari RBDPO, warna, cloud point serta bilangan iod. Rekomendasi yang dapat diberikan untuk efektifitas terbaik Bleaching Earth dilevel industri refinery terkait bilangan iodin. Besarnya angka iodin berbanding lurus terhadap FFA dan warna, yang berarti juga berdampak pada kualitas minyak hasil refinery secara keseluruhan. Untuk menjaga kualitas DBPO dan RBDPO implementasi pada skala industri terbaik untuk pemberian Bleaching Earth pada level 0,8% hingga 0,9%.
dc.format text
dc.publisher Pascasarjana Universitas Lambung Mangkurat
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/8184/
dc.subject S Agriculture (General)
dc.title PENENTUAN KUALITAS DBPO DAN RBDPO DENGAN PEMBERIAN BLEACHING EARTH PADA SKALA INDUSTRI
dc.type Article
dc.type NonPeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account