Repo Dosen ULM

Evaluasi Penampilan Galur Mutan Generasi M5 Dan M6 Berbasis Irradiasi Padi Varietas Lokal Kalimantan Selatan

Show simple item record

dc.creator Wahdah, Raihani
dc.creator Rumayadi, Gusti
dc.creator Zulhidiani, Rahmi
dc.date.accessioned 2020-06-15T04:01:08Z
dc.date.available 2020-06-15T04:01:08Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/4740/1/PROSIDING-FKPTPI-2015-225-235.pdf
dc.identifier Wahdah, Raihani and Rumayadi, Gusti and Zulhidiani, Rahmi Evaluasi Penampilan Galur Mutan Generasi M5 Dan M6 Berbasis Irradiasi Padi Varietas Lokal Kalimantan Selatan. Prosiding Seminar Nasional FKPTPI 2015.
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/12056
dc.description Perbaikan padi varietas lokal penting dilakukan untuk mendukung ketahanan pangan. Penelitian ini merupakan bagian kegiatan perbaikan padi varietas lokal untuk menghasilkan galur-galur harapan berumur pendek-sedang, sedangkan butir gabah yang ramping dan pera tetap dipertahankan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi penampilan galur-galur M5 dan M6. Penelitian dilaksanakan di Sawah Percobaan Fakultas Pertanian Universitas Lambung Mangkurat. Pada tahun 2014 menggunakan 300 galur M5 terpilih dengan percobaan tanpa ulangan sedangkan tahun 2015 menggunakan 50 galur M6 terpilih yang ditata berdasarkan Rancangan Acak Kelompok berulangan dua kali. Rerata galur M5 asal tetua Siam Harli dan Siam Kuatek yang lebih baik daripada tetuanya adalah pada karakter umur berbunga, tinggi tanaman, umur panen, jumlah malai, jumlah gabah hampa, bobotate gabah isi per malai, dan jumlah gabah. Lima puluh galur terpilih berdasarkan metode pangkat eksponensial terdiri dari 14 galur M6 asal tetua Siam Harli dan 36 galur asal tetua Siam Kuatek. Tinggi tanaman pada 2 dan 4 mst pada umumnya tidak berbeda nyata dengan varietas unggul. Semua galur berbunga lebih cepat daripada varietas unggul. Kata Kunci : penampilan, galur mutan, padi varietas lokal
dc.format text
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/4740/
dc.subject SF Animal culture
dc.title Evaluasi Penampilan Galur Mutan Generasi M5 Dan M6 Berbasis Irradiasi Padi Varietas Lokal Kalimantan Selatan
dc.type Article
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account