Repo Dosen ULM

KAJIAN KELIMPAHAN DAN MORFOLOGI IKAN TIMPAKUL (Famili Gobiidae) PADA DUA TIPE EKOSISTEM MANGROVE YANG BERBEDA

Show simple item record

dc.creator Kadarsah, Anang
dc.date.accessioned 2020-06-15T04:00:43Z
dc.date.available 2020-06-15T04:00:43Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/4612/1/5_Abstrak_SEMNAS_PBI_Morfometri_Timpakul_Final.pdf
dc.identifier Kadarsah, Anang KAJIAN KELIMPAHAN DAN MORFOLOGI IKAN TIMPAKUL (Famili Gobiidae) PADA DUA TIPE EKOSISTEM MANGROVE YANG BERBEDA. KAJIAN KELIMPAHAN DAN MORFOLOGI IKAN TIMPAKUL (Famili Gobiidae) PADA DUA TIPE EKOSISTEM MANGROVE YANG BERBEDA.
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/11866
dc.description Informasi kelimpahan dan morfologi hewan eksotik seperti ikan Timpakul (Famili : Gobiidae) pada ekosistem mangrove penting digali selain memperkaya pengetahuan juga menjadi landasan pengelolaan habitat dan biodiversitas secara keseluruhan. Tujuan penelitian ini membandingkan kelimpahan dan morfologi ikan Timpakul (Famili : Gobiidae) pada dua tipe ekosistem mangrove yang berada di Muara Kuala Tambangan dan Pantai Pagatan Besar, Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan. Survey data dan penangkapan ikan menggunakan jaring 1 meter x 10 meter dengan 10 kali ulangan.Hasil penelitian ditemukan tiga jenis ikan Timpakul yakni : Boleophthalmus pectinirostris, Periophthalmodon schlosseri, dan Boleophthalmus boddarti. Vegetasi Rhizophora sp.dan Bruguierasp. dominan pada Muara Kuala Tambangan (65,8% dan 34,2%), sedangkan di Pantai Pagatan Besar didominasi Bruguiera Sp. (50,8%)dan Avicennia sp. (49,2%). Persentase kehadiran Boleopthalmus pectinirostris tertinggi di Pantai Pagatan Besar (64%), sedangkan di Muara Kuala Tambangan lebih dominan Boleophthalmus boddarti (71,11%). Berdasarkan lima karakter utama morfologi terpilih (SL=panjang standar; HL=panjang kepala ; FDFB=Panjang dasar sirip dorsal pertama ; SDFB=Panjang dasar sirip dorsal kedu, dan VFL=Panjang Sirip Ventral ; satuan mm), rerata tertinggi pada Periophthalmodon schlosseri (SL=167,50 ; HL=46,67 ; FDFB=22,17 ; SDFB=35,33 dan VFL=24,17, disusul Boleophthalmus pectinirostris (SL=131,89 ; HL=31,22 ; FDFB=21,67 ; SDFB=49,67 dan VFL=17,11) dan terakhir Boleophthalmus boddarti (SL=130,55 ; HL=30,64 ; FDFB=18,27 ; SDFB=52,73 dan VFL=16,73). Persentase rerata kandungan substrat (pasir:debu:liat) di Muara Kuala Tambangan 17,26:77,52:5,21 sedangkan di Pantai Pagatan Besar perbandingannya adalah 3,52:85,46:11,03.
dc.format text
dc.publisher UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
dc.relation http://http//fmipa.unj.ac.id/semnasPBIjakarta2018/
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/4612/
dc.subject T Technology (General)
dc.title KAJIAN KELIMPAHAN DAN MORFOLOGI IKAN TIMPAKUL (Famili Gobiidae) PADA DUA TIPE EKOSISTEM MANGROVE YANG BERBEDA
dc.type Article
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account