Repo Dosen ULM

GAMBARAN KARAKTERISTIK BENTUK DAN UKURAN SEL DARAH IKAN TIMPAKUL (Periophytalmodon schlosseri)

Show simple item record

dc.creator Santoso, Heri Budi
dc.date 2016-10-08
dc.date.accessioned 2020-06-15T03:58:56Z
dc.date.available 2020-06-15T03:58:56Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/2701/1/5%20002.jpg
dc.identifier Santoso, Heri Budi (2016) GAMBARAN KARAKTERISTIK BENTUK DAN UKURAN SEL DARAH IKAN TIMPAKUL (Periophytalmodon schlosseri). GAMBARAN KARAKTERISTIK BENTUK DAN UKURAN SEL DARAH IKAN TIMPAKUL (Periophytalmodon schlosseri). ISSN 978-602-73121-1-1
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/10964
dc.description Darah merupakan salah satu komponen cairan tubuh yang sangat penting dalam transportasi oksigen dan nutrisi. Sel darah dapat dipengaruhi oleh factor kondidi fisiologi, aktifitas, kebutuhan oksigen, dan kondidi habitat. Peneliti ini dilakukan untuk mengkaji penjelasan ilmiah mengenai gambaran karakteristik bentuk dan ukuran sel darah ikab timpakul (Perriopthalmodon Schlosseri) yang dimiliki keunikan adaptasi diwilayah pasang surut sungai Barito Kalimantan Selatan. Pengambilan sampel menggunakan metode penangkapan hewan langka yaitu metode line transect. Sampel didapatkan dari wilayah pasang surut Sungai Barito Kalimantan Selatan.. hasil penelitian menunjukkan bahwa sel darah eritrosit P.schlosseri berbentuk oval sedangkan trombosit dan differensiasi leukosit cenderung berbentuk bundar.ukuran sel eritrosit P. schlosseri lebih besar dengan ukuran panjang 10,59+01,39 um dan lebar inti sel 5,89+ 0,79 um, inti sel panjang 4,05+ 1,01 dn lebar inti sel 2,33+ 0,32. Sel lomfosit berdiameter7,60+ 1,13um dan diameter inti 5,96+1,60um. Sel monosit berdiameter 7,06+ 1,04 um dan diameter inti sel monosit 4,56+ 0,82 um. Sel neutrophil berdiameter 6,25+ 0,49 um dan inti sel berdiameter 4,99+ 0,47 um. Sel eosinophil berdiameter 7,12+ 0,52 um dan inti sel berdiameter 3,81+ 0,30 um. Sel trombosit berdiameter 3,51+ 0,81 um dan inti sel berdiameter 3+ 0,62 um. Karakteristik sel darah ikan timpakul (P. schlosseri) ternyata berbeda dengan ikan lainnya. Perbedaan tersebut terdapat pada sel eritrosit yang berbentuk oval, ukuran sel lebih besar dan memiliki inti sel berukuran kecil sehingga ruang sitoplasma lebih banyak dalam pengikatan oksigen yang mampu mendukung keunikan adaptasi diair dan diudara. Kata kunci: sel darah, ikan timpakul, Perriopthalmodon Schlosseri
dc.format image
dc.publisher PRODI FARMASI FMIPA UNLAM
dc.relation http://www.farmasi-unlam.ac.id
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/2701/
dc.subject Q Science (General)
dc.title GAMBARAN KARAKTERISTIK BENTUK DAN UKURAN SEL DARAH IKAN TIMPAKUL (Periophytalmodon schlosseri)
dc.type Article
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account