Repo Dosen ULM

PERAN GUIDED INQUIRY LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN METAKOGNISI SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH KELARUTAN & HASIL KALI KELARUTAN

Show simple item record

dc.creator Muna, Khairiatul
dc.date.accessioned 2020-06-15T03:58:52Z
dc.date.available 2020-06-15T03:58:52Z
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/2674/1/Khairiatul%20Muna%201%20Cover.pdf
dc.identifier http://eprints.ulm.ac.id/2674/2/Khairiatul%20Muna%202%20Artikel.pdf
dc.identifier Muna, Khairiatul PERAN GUIDED INQUIRY LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN METAKOGNISI SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH KELARUTAN & HASIL KALI KELARUTAN. Seminar Nasional Pendidikan Kimia 2017 "Peran knowledge, Skill, dan Value dalam Pendidikan Kimia di Era Globalisasi". ISSN 978-602-60306-1-0
dc.identifier.uri https://repo-dosen.ulm.ac.id//handle/123456789/10930
dc.description Keterampilan metakognisi merupakan keterampilan yang memengaruhi kesuksesan siswa, salah satunya dalam hal memecahkan masalah. Keterampilan metakognisi tersebut dapat digali dan dikembangkan melalui penerapan model pembelajaran tertentu yang mengarahkan siswa secara nyata untuk menggunakan metakognisinya. Selama ini guru beranggapan bahwa pembelajaran yang diterapkan dalam pembelajaran telah dapat mengembangkan keterampilan metakognisi siswa, namun apa saja bagian dari pembelajaran tersebut yang berperan dalam pengembangan keterampilan metakognisi serta bagaimana penggunaan keterampilan metakognisi tersebut oleh siswa dalam pemecahan masalah jarang dilakukan penelitian. Penelitian yang dilaksanakan dengan pendekatan mix method dan strategi concurrent triangulation ini bertujuan untuk mengetahui peran dari guided inquiry learning terhadap keterampilan metakognisi siswa serta mengetahui keterampilan metakognisi siswa dalam memecahkan masalah kelarutan & hasil kali kelarutan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guided inquiry learning yang diterapkan selama pembelajaran dapat menggali dan mengembangkan keterampilan metakognisi siswa pada komponen perencanaan, monitoring, serta evaluasi. Adanya peran guided inquiry learning terhadap keterampilan metakognisi ini dikarenakan kegiatan yang dilaksanakan, interaksi kolaboratif siswa, serta guru yang bertindak sebagai fasilitator selama penerapan guided inquiry learning. Berdasarkan hasil yang diperoleh siswa pada tes pemecahan masalah dapat disebutkan bahwa siswa yang memperoleh nilai tes yang tinggi serta sedang ternyata memiliki keterampilan metakognisi yang lebih baik. Kata Kunci: Guided Inquiry Learning; Kelarutan & Hasil Kali Kelatuan; Keterampilan Metakognisi; Pemecahan Masalah
dc.format text
dc.format text
dc.relation http://eprints.ulm.ac.id/2674/
dc.subject L Education (General)
dc.title PERAN GUIDED INQUIRY LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN METAKOGNISI SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH KELARUTAN & HASIL KALI KELARUTAN
dc.type Article
dc.type PeerReviewed


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account